12 Ide Warna Rambut Pria Highlight yang Seru untuk Dicoba!

Bikin penampilanmu auto keren dengan eksperimen warna rambut!

By: Mestika

June 6, 2022

Pria kaukasia dengan gaya rambut quiff yang diberi sentuhan highlight warna platinum.
Sentuhan warna platinum highlight hanya di bagian depan rambut. (Foto: Pinterest)
Foto pria Asia dengan gaya rambut belah tengah beraksen highlight pirang.
Warna highlight yang dipadukan dengan gaya rambut belah tengah yang disukai para wanita. (Foto: Instagram/riku_nyhair)
Pria kaukasia dengan gaya rambut fade aksen highlight warna cokelat terang.
Sentuhan highlight warna cokelat terang bikin tampilan terlihat macho! (Foto: Haircutinspiration)
Foto pria kaukasia memakai masker dengan gaya rambut warna highlight caramel yang disisir ke belakang.
Caramel highlight yang tampak natural. (Foto: Instagram.com/salonsen_chicago)
Foto pria menghadap belakang dengan rambut gondrong sebatas leher beraksen highlight pirang.
Warna rambut pria highlight pirang. (Foto: Instagram/situs_hair)
Pria Asia dengan gaya rambut man bun aksen highlight di bagian ujung rambut.
Perpaduan gaya rambut man bun atau top knot dengan sentuhan highlight bikin tampilan tampak keren. (Foto: Haircutinspiration)
Pria kaukasia dengan potongan rambut undercut dengan poni samping panjang warna abu-abu.
Tetap keren dengan warna rambut ash highlight. (Foto: Haircutinspiration)
Pria Indonesia dengan rambut highlight warna putih
White highlight untuk menyamarkan uban. (Foto: Jamsu Cahyono Studio)
Foto pria dari samping dengan gaya rambut mullet beraksen highlight warna hijau.
Green highlight yang eye catching! (Foto: Instagram/tenzin_hair_gallery)
Foto rambut pria warna hitam dengan highlight biru
Warna rambut pria highlight blue yang seru untuk dicoba! (Foto: Pinterest)
Pria Asia dengan potongan rambut undercut beraksen highlight warna merah.
Berani coba highlight warna merah? (Foto: the shampoo lounge)
Pria Asia dengan gaya rambut keriting aksen highlight warna ungu dan pink.
Tonjolkan karakteristik rambut keritingmu yang unik dengan aksen highlight warna ungu. (Foto: All Things Beauty PH)
Bagikan
12 Inspirasi Warna Rambut Pria Highlight yang Bisa Dicoba!

Sign up for our newsletter and receive exclusive hair care tips from the experts at All Things Beauty

pria asia dengan gaya rambut mohawk dengan fade
Gaya Rambut Pria

Gaya Rambut Pria

Apa saja variasi gaya rambut mohawk yang bisa kamu bentuk? Cek inspirasinya di sini!

By