35 Warna Rambut Pria Terpopuler yang Cocok untuk Pria Indonesia

Warna rambut pria ada banyak pilihannya. Untuk dapatkan yang sesuai dengan selera dan kebutuhanmu, ternyata tidak susah lho!

By: Tim All Things Beauty

October 18, 2023

v bts pria korea dengan rambut berwarna hiitam
(Foto: twitter/visionoflove_95)
Seonghwa Ateez dengan warna rambut dark brown.
Jika ingin perubahan yang tidak terlalu mencolok, kamu bisa mencoba warna ini. (Foto: Ateez Official)
Nam Do San dengan warna rambut dark chocolate.
Bosan dengan warna cokelat? Berikan sedikit sentuhan warna cinnamon. (Foto: tvN)
Pria kaukasia dengan warna rambut caramel hair
Warna caramel yang natural juga bisa jadi pilihan. (Foto: All Things Beauty Thailand)
Hyunjin Stray Kids dengan rambut warna chestnut.
Warna cokelat yang lebih terang dengan pantulan kemerahan. (Foto: Pinterest)
warna rambut ash brown David Beckham
Warna rambut ash brown ala David Beckham. (Foto: Shutterstock)
Pria Asia dengan rambut ash brown.
Pilihan cokelat yang tepat untuk cowok keren. (Foto: All Things Beauty Thailand/Yindee Phuttasirayakorn)
Warna rambut merah comma hair
Warna merah gelap ini cocok untuk kulit kuning langsat. (Foto: Shutterstock)
minhyun nuest dengan rambut berwarna merah oranye
(Foto: twitter/redcarpet_mh)
taehyun dengan warna rambut merah
Warna merah juga bisa jadi pilihan. (Foto: facebook.com/TXT)
pria asia dengan rambut pink
Berani coba warna bold seperti ini? (Foto: Shutterstock)
Jung Hoseok dengan warna rambut pink
Kalau bosan dengan warna hitam, coba warna pink deh! (Foto: facebook.com/bangtan)
choi soobin dengan warna rambut pink
Berani coba warna rambut pink? (Foto: Facebook.com/TXT)
Warna rambut pink dengan gaya rambut buzz cut
Berikan warna pink pada rambut buzz cut. (Foto: Shutterstock)
platinum hair pada pria asia
Warna rambut platinum. (Foto: www.indigitalimages.com)
Model pria Asia runway Milan dengan warna rambut platinum blonde.
Warna rambut platinum blonde juga cocok untuk yang punya kulit kecokelatan. (Foto: Indigitalimages)
Orlando bloom dengan rambut silver
Siapa yang menyangka bahwa aktor ini semakin keren dengan gaya rambut 'uban'? (Foto: Shutterstock)
warna rambut suga ash blonde
Warna muted blonde seperti ini cocok untuk semua warna kulit, loh, terutama dengan cool undertone. (Foto: Facebook.com/bangtan)
warna rambut namjoon pirang
Ingin terlihat lebih tan? Coba warna pirang kekuningan. (Foto: Facebook.com/bangtan)
platinum hair pada pria kaukasia
Warna platinum untuk tampil beda. (Foto: Shutterstock)
Pria kaukasia dengan warna rambut Ombre silver.
Jangan takut terlihat tua dengan warna rambut ini. (Foto: REX by Shutterstock)
warna rambut ombre platinum niall horan
Niall Horan dan rambut ombre platinumnya. (Foto: Shutterstock)
warna rambut pria
Warna dark grey juga keren, bro! (Foto: Shutterstock)
yeonjun dengan warna rambut silver
Warna rambut abu-abu yang misterius. (Foto: facebook.com/TXT)
Warna rambut biru turquoise
Warna rambut biru yang esgy. (Foto: Shutterstock)
yeonjun dengan warna rambut biru
Ada banyak cara mencoba warna biru. (Foto: facebook.com/TXT)
RM dengan warna rambut denim blue
Ingin coba denim blue?(Foto: Facebook.com/bangtan)
junhui seventeen dengan warna silver blue
Setelah luntur, warna rambut denim akan berubah jadi silver. (Foto: facebook.com/seventeen)
taeyong nct superm dari korea dengan rambut warna ungu
(Foto: Dispatch)
wonwoo seventeen dengan rambut ungu
(Foto: twitter/roughrecord)
warna rambut pria J-hope pada butter photo concept cream
Berani coba gaya ini? (Foto: Facebook.com/bangtan)
Younghoon The Boyz dengan rambut highlight cokelat.
Highlight rambut untuk menambah tekstur pada rambut. (Foto: Ete Puppy)
Pria kaukasia dengan warna rambut warna rambut ombre jared leto
Jared Leto dan rambut ombre panjangnya. (Foto: Shutterstock)
blonde balayage pada rambut cokelat jin member bts
Pria juga bisa coba balayage. (Foto: facebook.com/bangtan)
Jimin BTS tampil dengan gaya rambut two blocks warna-warni dengan warna pastel.
Coba bereksperimen dengan warna rambut rainbow pastel a la Jimin BTS. (Foto: Allkpop)
Bagikan
35 Warna Rambut Pria Terpopuler untuk Pria Indonesia

Sign up for our newsletter and receive exclusive hair care tips from the experts at All Things Beauty

pria dengan gaya rambut rockabilly
Gaya Rambut Pria

Gaya Rambut Pria

Bergaya rock 'n' roll ternyata seru juga!

By